-
Nasib jadi kelas menengah di Indonesia – Banting tulang, makan tabungan, dan penuh kekhawatiran
Kelas menengah dan calon kelas menengah sering terjebak di posisi serba salah. Banyak di antaranya bergaji pas-pasan, tapi tak dianggap cukup susah untuk mendapat bantuan pemerintah. Padahal, tekanan ekonomi yang dihadapi besar.12-09-2024 09:51:47 -
‘Pencabutan’ Tap MPRS 33/1967 menjadi tonggak penting pemulihan nama baik Sukarno, tetapi apa yang masih perlu diluruskan?
Penyerahan surat pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) tentang tidak berlakunya Ketetapan XXXIII/MPRS/1967 kepada keluarga Presiden Sukarno disambut baik sejarawan dan pengamat politik. Namun, mengapa baru sekarang gestur itu dilakukan?11-09-2024 10:56:47 -
Seberapa mungkin kotak kosong kalahkan calon tunggal?
Dari 41 calon tunggal pada Pilkada 2024, 33 di antaranya berstatus petahana. Merujuk gerakan untuk memenangkan kotak kosong di Pati, seberapa mungkin peluang mengalahkan para calon tunggal itu?12-09-2024 08:15:34 -
Topan Yagi tewaskan lebih dari 150 orang di Vietnam, apa dampaknya terhadap cuaca di Indonesia?
Korban tewas akibat Topan Yagi yang melanda Vietnam bertambah menjadi 152 orang, sementara puluhan lainnya dinyatakan hilang. Topan yang masuk kategori topan supar itu terus memicu hujan beras, tanah longsor, dan banjir.11-09-2024 18:37:25 -
Gelombang PHK diperkirakan tembus 70.000 pekerja, serikat buruh bertanya 'Mana lapangan pekerjaan yang dijanjikan pemerintah?'
Gelombang pemutusan hubungan kerja di berbagai sektor industri diperkirakan bakal terus membesar hingga akhir tahun 2024. Kondisi ini, menurut ekonom dari Bright Institute, Muhammad Andri Perdana, menandakan bahwa "tidak ada bisnis yang aman dari risiko PHK".12-09-2024 07:05:22 -
‘Revisi kurang delapan jam’ UU Kementerian Negara buka jalan bagi ‘kabinet jumbo’ Prabowo
Revisi Undang-Undang Kementerian Negara, yang disebut pengamat sebagai langkah cacat prosedur, akan membuka jalan bagi presiden terpilih Prabowo Subianto untuk membentuk kabinet jumbo. Pakar khawatir ini hanya jadi alat “bagi-bagi jabatan” yang membawa setumpuk risiko ke depan.13-09-2024 11:59:42 -
Siswi SMP di Palembang diduga diperkosa dan dibunuh empat anak – 'Pelaku terpapar konten pornografi'
Keluarga korban AA yang diduga diperkosa dan dibunuh oleh empat anak di Palembang, Sumatra Selatan, menginginkan para pelaku dihukum setimpal dengan perbuatan mereka. Para pelaku disebut kecanduan konten pornografi.15-09-2024 13:14:31 -
'Mungkin ini PON terparah' - Atlet pilek akibat debu, jalan berlumpur, hingga makanan basi
Untuk pertama kali, PON dilaksanakan di dua provinsi secara bersamaan, yakni Aceh dan Sumut. Ajang empat tahunan ini berlangsung selama 12 hari, yaitu pada 9-20 September 2024. Penyelenggarannya diliputi beragam kontroversi.16-09-2024 11:04:07 -
Menteri LHK terbitkan aturan yang larang pejuang lingkungan dipidana, akankah menghentikan kriminalisasi?
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Nomor 10 Tahun 2024 menyatakan bahwa pejuang lingkungan tak dapat dipidana. Namun, peraturan ini tak mengikat lembaga penegak hukum sehingga dikhawatirkan tak dapat berjalan efektif.15-09-2024 15:14:29 -
Pemerintah didesak cabut aturan yang membuka keran ekspor pasir laut
Pemerintah didesak mencabut aturan yang membuka lebar keran ekspor pasir laut karena kerusakan yang ditimbulkan dari pengerukan dalam jumlah besar bisa permanen di masa mendatang, kata pakar kelautan dari Universitas Sam Ratulangi (Unsrat), Rignola Djamaludin.16-09-2024 08:28:17